Penelitian ini bertujuan untuk mempelajari kualitas kimia yoghurt dengan penambahan sari wortel. Rancangan yang digunakan adalah Acak Lengkap 4 perlakuan dan 5 ulangan, Perlakuannya wortel (PSW): 0%PSW), 15%PSW, 20%PSW 25%PSW. Data dikumpulkan pH, asam laktat, kadar protein, lemak, air. dianalisis menggunakan sidik ragam, hasil analisis berpengaruh nyata, dilanjutkan uji Jarak Berganda Duncan. ...