UNIVERSALISME MINIMUM NILAI-NILAI HAM MENUJU UNIVERSALISME PLURALIS DALAM ISLAM
نویسندگان
چکیده
Studi tentang HAM akan terus dikaji dan dikembangkan utamanya saat dirasa masih ada ruang makna yang kosong, menuntut segera dipenuhinya. Konteks dialektika penalaran antroposentris ini selama didalami mesti di dalamnya nilai manfaat, plus pragmatisme, dengan ekspresi tafsir keadilan beragam: mulai dari pencarian universalisme minimum, bahkan hingga pluralis belakangan semarak ditelaah banyak pemikir kemanusiaan, sebagaimana Parekh, Bell, lain-lain. Pelbagai metode setrategi untuk memformulasikan nilai-nilai tersebut dilakukan dalam sejumlah deklarasi baik internasional, nasional, regional atau sub-regional melibatkan pergumulan dialog lintas negara, budaya, antar-agama, keyakinan meraih intersubyektif sebagai minimum plural. Sekalipun substansi ditawarkan adalah moral, namun prakteknya tak bisa dilepaskan nuansa pragmatis tarikan geopolitik, disamping doktrin agama budaya. Adanya gap pada tataran teoritis praksis, perbedaan kepentingan politik lokal, transnasional, seterusnya meniscayakan munculnya ketidak-nayamanan penilaian istilah terkait moralitas HAM, sering disebut “hanya kepura-puraan (only in pretension), utopis, tidak produktif (unproductive). Melihat kenyataan ini, para kontemporer Barat semacam Bikhu Daniel Bell lainnya henti-hentinya tetap committed berjuang membuat pendekatan dianggap integratif, intersubyektif, komparatif serta applicable, seperti direkomendasikan Paraekh A. Bell. Karena itu, cara pandang moderat demokratis menyimpan suatu harapan memformulasi tengah “universalisme minimum”. Begitu pula Islam mutakhir, mau ketinggalan mencari lebih bermakna oleh Ahmed Naim tawaran teori “abrogasi”nya, al-Syathibi , istiqra al-ādi-nya, menukik lagi Jaseer Audah belakangan, menafsirkan maqasid al-Syari’ah system approach-nya. Dan kreatifitas pemikir-pemikir benih-benih norma spirit pluralis” Parekh mendapatkan enrichment baru khazanah tradisi tiga orang tersebut.
منابع مشابه
Klasifikasi Data Cardiotocography Dengan Integrasi Metode Neural Network Dan Particle Swarm Optimization
Backpropagation (BP) adalah sebuah metode yang digunakan dalam training Neural Network (NN) untuk menentukan parameter bobot yang sesuai. Proses penentuan parameter bobot dengan menggunakan metode backpropagation sangat dipengaruhi oleh pemilihan nilai learning rate (LR)-nya. Penggunaan nilai learning rate yang kurang optimal berdampak pada waktu komputasi yang lama atau akurasi klasifikasi yan...
متن کاملDialogue and UniversalismE Volume 5, Number 3/2014 Methodological Challenges toward Constructing a Geopolitical Model By
Despite its usage in the media, and occasionally within academic writings, the term, “geopolitics,” normally is denigrated for its past associations with disreputable and discredited theories and ideologies. In only the rarest of instances has the term been raised to respectability and utility, although recently, geopolitics has gained some ground toward a modest legitimacy. The ambition of thi...
متن کاملEfficacy of Entomopathogenic Fungi, Paecilomyces fumosoroseus, Beauvena bassiana and Metarhizium anisopliae var. majus Against Crocidolomia binotalis (Lepidoptera; Pyralidae)
Bioasai di makmal tiga pencilan tempatan entomopatogen hyphomycete ke atas ulat hati kubis, Crocidolomia binotalis Zeller (Lepidoptera: Pyralidae) dan efikasi lapangan beberapa persediaan formulasi Paecilomyces fumosoroseus (Wise) Brown & Smith telah dinilai. Bioasai dos-kernatian menunjukkan kesemua pencilan berupaya menyebabkan maut ke atas larva instar kedua. Kebanyakan larva menjadi moribun...
متن کاملMental illness in Culture, Culture in Mental illness An anthropological view from South Africa
De auteur bespreekt de relatie tussen cultuur en geestesziekte. Hij vraagt aandacht voor het probleem van universalisme versus particularisme waar antropologenmee geconfronteerd worden bij interdisciplinaire studies van psychiatrie. Het thema is misschien niet nieuw, maar de beschouwing komt voort uit de reacties van Zuid-Afrikaanse postgraduate studenten in de medische antropologie die deelnam...
متن کاملValidation of simplified predictive score for postoperative mortality after pancreaticoduodenectomy
Hasil: Dari 138 pasien yang menjalani pankreatikoduodenektomi, 27 pasien (19,6%) meninggal. Faktor prediktor mortalitas adalah bilirubin total serum ≥ 10 mg/dL, kreatinin serum ≥ 1,3 mg/dL, hematokrit ≤ 30%, albumin serum ≤ 3,0 g/dL dan status ASA ≥ 3, masing-masing dengan skor 1, 1, 2, 1, 1. Nilai potong adalah 4 dengan sensitivitas 96% dan spesifisitas 91%. Area di bawah kurva ROC adalah 0,97...
متن کاملذخیره در منابع من
با ذخیره ی این منبع در منابع من، دسترسی به آن را برای استفاده های بعدی آسان تر کنید
ژورنال
عنوان ژورنال: Al Qisthas: Jurnal Hukum dan Politik
سال: 2021
ISSN: ['2086-9649', '2715-3614']
DOI: https://doi.org/10.37035/alqisthas.v12i1.4932